• Photo :
        • Kandungan Skincare yang Tidak Boleh Dipakai Bersamaan,
        Kandungan Skincare yang Tidak Boleh Dipakai Bersamaan

      3. Vitamin C dan AHA/BHA

      Berikutnya kandungan skincare yang tidak boleh dipakai berbarengan yakni vitamin C dan AHA/BHA. Manfaat keduanya sama-sama memiliki kandungan aktif yang dapat mencerahkan kulit, namun ketika digunakan bersamaan akan menimbulkan  kerusakan kulit bagi wajah Anda.

      Vitamin C mengandung kadar pH yang rendah, jika digunakan bersama dengan AHA/BHA akan mengalami perubahan yang dapat mengurangi efektivitasnya terhadap kulit. Sebaiknya penggunaan vitamin C atau AHA/BHA dapat bergantian. Misalnya, Anda memakai vitamin C sebagai rutinitas skincare di pagi hari sementara produk dengan kandungan AHA/BHA di malam hari. 

      4. Niacinamide dan vitamin C

      Kedua kandungan skincare ini memiliki manfaat yang penting dalam mengatasi permasalahan kulit, seperti mengurangi kemerahan pada kulit, hiperpigmentasi dan meratakan warna kulit. Beberapa ahli menyatakan bahwa kedua zat aktif jika dipakai secara layering, niacinamide dan vitamin C tidak boleh digabung dan dapat saling memicu ketidakefektifan kedua zat aktif tersebut.

      Keduanya dapat meningkatkan risiko kulit kemerahan dan membuat warna kulit tidak merata. Sebaiknya penggunaan vitamin C dan niacinamide dapat dipakai pada waktu berbeda. Misalnya, niacinamide pada pagi hari dan serum vitamin C pada malam hari.

      5. Oil-based dan water-based 

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan