4 Cara Menghilangkan Bintik Hitam dengan Masker Kentang di Rumah
Kamis, 25 Agustus 2022 | 18:00 WIB
Oleh :
Rizal Maulana
Photo :
Ilustrasi Kentang,
Ilustrasi Kentang
2 sendok teh jus kentang
2 sendok teh jus lemon
sendok teh madu (opsional)
Caranya:
Campur kentang dan jus lemon.
Tambahkan madu ke dalam campuran dan aduk rata.
Oleskan ke seluruh wajah dan leher.
Biarkan selama 15 menit.
Cuci dengan air.
3. Masker kentang dan tomat untuk menghilangkan jerawat
Tomat dan kentang kaya akan antioksidan yang membantu melawan radikal bebas dan menjauhkan kuman dan bakteri dari kulit. Juga, sifat asamnya membuka pori-pori yang tersumbat.