• Photo :
        • Ilustrasi Sujud,
        Ilustrasi Sujud

      Ada penjelasan ilmiah mengapa saat kita sedang besujud bisa meredakan beberapa masalah di dalam kepala. Hal ini disebabkan darah yang mengalir ke dalam otak saat bersujud jauh lebih banyak.

      Sehingga sel-sel syaraf pada bagian otak menerima darah dengan sempurna dan berfungsi dengan baik. 

      "Urat saraf mengalirkan darah ke otak hanya beberapa saat saja pada waktu sujud ketika sholat. Jadi yang tidak sholat urat syaraf otak tidak menerima darah secara sempurna & tidak berfungsi secara normal," tuturnya.

      Hal ini juga dikarenakan letak otak yang berada di atas jantung, akan berbalik saat posisi sujud. Sehingga jantung hanya mampu menyalurkan 20 persen darah ke otak, sehingga menambah suplai darah menuju ke otak.

      Inilah mengapa saat sujud berlama-lama bisa meredakan pusing, sakit kepala, migrain hingga memperbaiki rahim pada wanita. Selain itu, juga membantu pernapasan jauh lebih baik lagi.

      "Mencegah pusing dan mengobati pusing, terhindar migrain, menyegarkan otak, menajamkan akal dan fikiran lebih sensitif, melonggarkan sistem pernafasan, memperbaiki kandung rahim yang turun," tambah dr. Zaidul Akbar.

      Lalu apa yang bisa kita lakukan ketika harus sujud berlama-lama? Pada posisi ini, kita bisa memanjatkan doa kepada Allah Subhanahu wa ta'ala. Apalagi dalam posisi sujud, kita akan lebih dekat dengan Allah Subhanahu wa ta'ala seperti dalam hadits berikut ini:

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan