• Photo :
        • Source : Republika,
        Source : Republika

      REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Jika ada di lingkungan Anda anak yatim atau dipercaya mengasuh mereka maka jangan sekali-kali mengambil harta anak yatim. Di antaranya menggunakan uang anak yatim untuk keperluan diri sendiri tanpa seizin anak tersebut. Atau dengan zalim Anda mengambil warisan anak yatim itu. Perbuatan demikian sangat dibenci Allah SWT dan Rasul-Nya.  

      Berikut sejumlah keterangan baik dalam Alquran maupun hadits yang menjelaskan siksaan-siksaan yang akan diperoleh orang-orang yang suka memakan harta anak yatim. Ini juga dapat ditemukan dalam kitab at-Targhib wa at-Tarhib karangan Imam Al Mundziri.

      Baca Juga: Empat Keutamaan Menyantuni Anak Yatim

      Pertama, masuk neraka yang menyala-nyala. Allah berfirman dalam surat An Nisaa ayat 10:

      إِنَّ الَّذِينَ يَأْكُلُونَ أَمْوَالَ الْيَتَامَىٰ ظُلْمًا إِنَّمَا يَأْكُلُونَ فِي بُطُونِهِمْ نَارً‌ا ۖ وَسَيَصْلَوْنَ سَعِيرً‌ا 

      “Sesungguhnya orang-orang yang memakan harta anak-anak yatim dengan zalim, sejatinya mereka memakan di dalam perutnya api neraka dan mereka akan masuk neraka yang menyala-nyala.” 

      Kedua, dibangkitkan dari kubur dengan mulut berkobar api. 

      Berita Terkait :

      Disclaimer: Semua artikel di kanal Sindikasi ini berasal dari mitra-mitra Viva Networks. Isi berita dan foto pada artikel tersebut di luar tanggung jawab Viva Networks.

  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan