• Photo :
        • Bolu pisang kukus.,
        Bolu pisang kukus.

      Sahijab – Bolu kukus, merupakan salah satu jenis jajanan atau kue, yang biasanya sering dijumpai di pasaran atau toko-toko kue biasa. Resep bolu kukus dengan berbagai macan varian ini, tentunya dapat kalian coba di rumah dengan bahan-bahan dan cara membuatnya yang benar. Bolu kukus biasanya memiliki varian rasa, pandan, cokelat, gula merah.

      Resep bolu kukus pandan empuk dan anti bantat anti gagal dan dapat dibuat oleh pemula di rumah, pastinya dijamin empuk dan enak. Tak banyak yang berhasil dalam membuat kue hidangan yang satu ini, biasanya sejumlah orang gagal dalam membuat bolu kukus, karena tidak mekar dan bantat.

      Maka dari ini, kali ini Sahijab akan memberikan resep bolu kukus anti gagal, yang sederhana namun akan tetap mekar sempurna dan pastinya empuk saat di makan. Para pencinta bolu dan jajanan bolu lainnya, pasti akan tergiur dengan aneka bolu kukus yang nantinya akan di jelaskan pada artikel ini.

      Baca Juga: Melukis Bolu, Peluang Baru Usaha Rumahan di Masa Pandemi

      Nah, untuk kalian yang masih penasaran bagaimana sih cara membuat bolu kukus anti gagal dan apa sih resep andalannya, yuk kita kupas tuntas berikut ini.

      Resep bolu kukus varian pandan dan berwarna hijau. Biasanya bolu kukus ini sering dijajahkan di pasaran dengan harga yang worth it! Bolu kukus rasa pandan, selain warnanya yang cantik dan menggoda, bolu ini pun memiliki aroma wangi daun pandan yang tak biasa. Campuran pasta pandan atau daun pandan asli, membuat bolu kukus ini semakin nikmat saat disantap.

      Daun pandan sendiri sudah sering digunakan sebagai tambahan perasa dan aroma dalam berbagai macam masakan dan jajanan Indonesia. Daun pandan sendiri sudah sering digunakan sebagai tambahan perasa dan aroma dalam berbagai macam masakan dan jajanan Indonesia. Rasa dan aromanya yang harum menjadi alasan kenapa pandan begitu istimewa. Langsung saja berikut bahan-bahan yang harus disiapkan saat ingin membuat bolu kukus pandan.

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan