Sahijab – Lirik lagu Laa Ilaaha Illallah ini diciptakan oleh Mishari Alafasy, yang kemudian dibawakan kembali oleh oleh Nissa Sabyan dan Alma Esbeye.
Lagu yang tayang perdana pada 10 Januari 2019 itu pun, sampai kini telah dilihat lebih dari 32 juta kali di kanal Youtube Sabyan.
Di dalam lagu ini juga penuh dengan makna akan kekuasaan Allah Ta'ala sebagai Tuhan bagi manusia. Dan tidak ada yang lebih mengetahui sesuatu pun melainkan Dia.
Baca Juga: Video dan Lirik Lagu Khodijah Kolaborasi Sabyan dan Mustafa Debu
Laa ilaha illa Allaah, maa la naa robbun shiwaa
Tiada Tuhan yang berhak disembah, melainkan Allah
Robbuna Robbul quluubi wa huwa alamul ghuyuub
Ya Allah... Tuhan segala hati manusia dan Maha Mengetahui tiap yang samar
fii syuruuqi wa fil ghuruubi,nuruhu yahdil ashoo
Yang disembunyikan maupun yang nampak, cahaya-Nya selalu memberi petunjuk...
Robbunal hadil waduud
Pembimbing penuh kasih sayang
fadhluhu mil ul wujuud
Berkah-Nya bagi seluruh umat-Nya di muka bumi
afwuhu khoirul wajuud
Ampunan dan belas kasih-Nya adalah berkah
fakhtarji dauman ridhoo
Semua terjadi atas kehendaknya
Robbunal hayyul roqiibu, yadhbalul abdal muniib
Allah akan selalu ada dan membuka pintu taubat kepada semua hambanya
fahwar rohmaanun mujiibun, liddu'a yu wa man da'a
Allah Maha Pemurah, Allah Maha Mengabulkan doa hamba-Nya yang berusaha dan bersungguh-sungguh meminta kepada-Nya
Baca Juga: Lirik Lagu Deen Assalam Sabyan dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya