Home
Update
Beauty
Style
Tips
Hijabtainment
Indeks
Home
Update
Beauty
Style
Tips
Hijabtainment
Indeks
Home
Tips
Menu Spesial Lebaran, Empal Daging Sapi Empuk dan Menggugah Selera
Kamis, 28 April 2022 | 12:41 WIB
Oleh :
Rizal Maulana
Share :
Photo :
Cookpad/dapurVY,
Empal gepuk daging sapi.
Cara membuatnya:
Rebus daging dengan air secukupnya hingga berbuih, lalu kemudian buang airnya.
Rebus lagi dengan 1 liter air hingga benar-benar empuk.
Selanjutnya rebus daging selama 10 menit dengan api kecil.
Lalu daging ditiriskan dan sisihkan air kaldunya sebanyak 300 ml.
Anda bisa menggepuk atau menggeprek daging menggunakan ulekan, supaya seratya lebih menyerap bumbu.
Siapkan bahan bumbu. Ulek semua bumbu kecuali asam jawa dan gula merah, hingga tercampur rata.
Panaskan minyak, tumis bumbu sebentar saja, karena bumbu dasarnya sudah matang.
Tambahkan 300 ml air kaldu rebusan daging.
Masukkan asam jawa, gula merah, garam dan kaldu bubuk sambil diaduk rata.
Biarkan hingga mendidih sambil dicek rasanya.
Masukkan potongan daging, aduk rata.
Lalu masak dengan api kecil dalam wajan tertutup, dan sesekali dibolak balik.
Masak hingga airnya hampir habis.
Sajikan, bisa kembali digoreng atau dipanggang sebentar.
Berita Terkait :
Asal-usul Tradisi Beli Baju Baru Jelang Hari Raya Idul Fitri
Banyak Umat Muslim Sudah Persiapkan Baju Lebaran Sejak Jauh Hari? Begini Islam Menjawab Hal Ini
Ingin Tampil Cantik dengan Fashion Muslim Trendi? Ini Rekomendasi Produk Harga Terjangkau
Khasiat Kayu Manis untuk Kebugaran Tubuh dan Kesuburan Pria
Sebelumnya
Selanjutnya
1
2
Tampilkan Semua
#Hari Raya Idul Fitri
#Empal Daging Sapi
#Masakan
Trending
update
Benarkah Insecure Dosa? Begini Kata Habib Jafar
sekitar 1 tahun lalu
update
5 Dosa Ini Bisa Batalkan Pahala Puasa Ramadhan, No 2 Sering Khilaf
sekitar 1 tahun lalu
tips
4 Hal yang Harus Diperhatikan saat Pilih Susu Anak, Begini Kata Ahli Gizi
sekitar 1 tahun lalu
tips
7 Manfaat Lidah Buaya untuk Merawat Rambut dan Cara Mudah Memakainya
sekitar 1 tahun lalu
style
Dilema Fashion Berkelanjutan: Sulitkah Menghentikan Kebiasaan Beli Baju Baru?
sekitar 1 tahun lalu
Obrolan
Jangan Lewatkan
X