• Photo :
        • Kolam renang yang menjadi viral di Pusat Latihan dan Pendidikan Dasar Kemiliteran Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut di Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur, pada Selasa, 2 Oktober 2018.,
        Kolam renang yang menjadi viral di Pusat Latihan dan Pendidikan Dasar Kemiliteran Pangkalan Udara TNI Angkatan Laut di Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur, pada Selasa, 2 Oktober 2018.

      Sahijab – Bagaimana cara menghilangkan kulit belang usai melakukan olahraga berenang? Berenang adalah salah satu olahraga yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad Shallallahu 'alaihi wa sallam. Selain itu berenang juga sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh, memperbaiki postur tubuh dan juga baik pagi penderita rematik.

      Baik wanita maupun pria kini bisa melakukan olahraga yang satu ini, baik di dalam ruangan maupun di luar ruangan. Tapi masalahnya adalah banyak kolam renang yang menggunakan klorin yang bisa membuat kulit kering, bersisik dan juga menghitam setelahnya.

      Meskipun air yang diklorinasi secara berlebihan di kolam renang penting untuk membunuh kuman, tetapi memberikan warna cokelat pada kulit. Bahkan seseorang bisa membutuhkan waktu berbulan-bulan untuk menghilangkan kulit belang tersebut. Lalu adakah cara efektif yang bisa Anda lakukan?

      Baca Juga: Cara Memutihkan Wajah dengan Jeruk Nipis dengan Cepat

      Cara Menghilangkan Kulit Belang Usai Berenang

      Ada beberapa cara yang bisa Anda gunakan untuk menghindari kulit kecokelatan, selain mencegahnya sedari awal. Tetapi jika Anda sudah menjadi korban ada dua masker kulit akan berhasil melakukannya.

      1. Ambil beberapa bubur pepaya dan tambahkan madu ke dalamnya, oleskan masker ini pada wajah. Diamkan selama 10-15 menit lalu bilas dengan air dingin. Jadikan itu bagian dari rutinitas mingguan Anda sampai Anda melihat perubahan yang signifikan.

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan