• Photo :
        • Ai Khodijah.,
        Ai Khodijah.

      Sahijab – Lirik lagu Sa'duna Fiddunya yang dibawakan oleh Ai Khodijah, bercerita tentang memohon pertolongan kepada Allah Azza wa Jalla. Namun, kita memintanya dengan perantara istri Nabi Muhammad Shallallahu 'alaihi wasallam dan putrinya, Sayyidah Khadijah dan Sayyidah Fatimah.

      Dua wanita tersebut adalah merupakan empat wanita shalihah dan dijamin surga oleh Allah Azza wa Jalla. Maka, dengan membawa nama istri dan putri Rasulullah, diharapkan doa kita akan cepat dikabulkan oleh Allah Azza wa Jalla.

      Lagu ini juga telah banyak dicover oleh penyanyi gambus dan qasidah di Indonesia, salah satunya oleh Ai Khodijah. Nah, berikut Sahijab sajikan lirik lagu berjudul Sa'duna Fiddunya yang dibawakan oleh Ai Khodijah.

      Baca Juga: Lirik Sholawat Nahdliyah yang Dibawakan Ai Khodijah

      Lirik Lagu Sa'duna Fiddunya Latin dan Terjemahannya

      Sa'duna Fiddunya, Fauzunaa Fil Ukhra
      Bikhodijatal Kubro WafathimataL Zakhro

      Sa'duna Fiddunya, Fauzunaa Fil Ukhra
      Bikhodijatal Kubro WafathimataL Zakhro

      Yaa Uhailal Ma’ruf Wal Atooil Mauhub
      Gorotallil Malhuf Innakum bi Adraa
      Yaa Uhailal Ma’ruf Wal Atooil Mauhub

      Kebahagiaan kami di dunia. Keberuntungan kami di akhirat
      Dengan perantara Khodijah al Kubro dan Fathimah Az Zahro

      Kebahagiaan kami di dunia. Keberuntungan kami di akhirat
      Dengan perantara Khodijah al Kubro dan Fathimah Az Zahro

      Wahai pemilik kebaikan dan pemberian yang disukai
      Berikanlah kepada orang yang berduka. Sungguh kalian lebih mengerti dirinya
      Wahai pemilik kebaikan dan pemberian yang disukai

      Baca Juga: Lirik Lagu Kalamun Qodimun Cover Ai Khodijah

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan