• Photo :
        • Ayam Geprek Dabu-dabu Lilang,
        Ayam Geprek Dabu-dabu Lilang

      Sahijab Tips – Manado terkenal berbagai olahan pedas dan masakan hasil lautnya. Mayoritas masyarakat di kota Manado mengolah ikan menjadi masakan yang sangat lezat. Salah satunya ikan cakalang, ikan yang sangat fenomenal tersebut terkenal di setiap pelosok Manado. 

      Tak heran jika warga Manado, memiliki asupan protein yang baik. Pasalnya rata-rata hasil tangkapan lautnya diolah sendiri dan di jual matang. Kuliner yang berada di tanah nyiur melambai tersebut rata-rata yaitu olahan dari hasil tangkapan laut sekitar, yang dijadikan berbagai macam olahan seafood. Setiap daerah memang memiliki kuliner yang enak dan nikmat, begitupun dengan kota Manado yang memang terkenal kaya dengan kekayaan lautnya.

      Baca Juga: Resep Sambal Rahasia ala dr Zaidul AKbar: Baik Untuk Kesehatan

      Biasanya sebagian orang memilih sambal untuk disantap dengan ikan dengan varian yang paling enak, misalnya dalam ikan bakar atau ikan goreng enak disajikan langsung dengan sambal.

      Nah di Manado ada sambal super nikmat yang cukup fenomenal, yaitu sambal dabu-dabu. Sambal yang dibuat dari cabai segar dan di tambah dengan daun kemangi ini akan membuat nafsu makan kalian menjadi bertambah. Untuk itu langsung saja yuk sobat Sahijab kita lihat resep dan cara membuat sambal dabu-dabu Kemangi, chek it out! 

      Sambal Dabu-dabu memiliki beberapa varian penyajian, mulai dari Dabu-dabu bakar, Dabu-dabu iris, Dabu-dabu lemong, dan Dabu-dabu lilang. Tekstur dari sambal ini renyah karena banyaknya rempah yang digunakan. Sambal Dabu-dabu biasa disantap bersama dengan ikan bakar dan mampu menggugah selera makan. Berikut ini resepnya.

      Resep Sambal Dabu-dabu

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan