Sahijab – Resep bolu pisang panggang ini mudah sekali dibuat, dan merupakan salah satu camilan keluarga yang banyak diminati masyarakat Indonesia. Kue bolu juga sering kita jumpai di pasar swalayan maupun di pinggir jalan. Salah satu kue bolu yang diminati banyak orang adalah kue bolu pisang panggang.
Kue bolu pisang panggang adalah kue bolu berbahan dasar dari pisang yang memiliki tekstur yang lembut serta rasanya yang enak. Resep dari kue ini juga mudah untuk dibuat, karena bahan-bahan kue ini sangat mudah di temukan.
Rasanya yang enak dan lembut serta memiliki banyak manfaat bagi kesehatan karena berbahan dasar pisang yang memiliki nutrisi yang baik meliputi karbohidrat, protein, mangan, vitamin A, vitamin B, vitamin C, serat, kalium, dan magnesium. Pisang juga sebagai sumber energi, menjaga kesehatan jantung, mencegah kerusakan sel dalam tubuh, dan lain sebagainya.
Baca Juga: Resep Cloud Bread, Makanan Viral di Tik-Tok
Kue bolu pisang panggang juga merupakan camilan favorit banyak keluarga di Indonesia. Pastinya, hidangan ini tentunya akan cocok disajikan ketika keluarga besar datang berkumpul di rumah maupun di acara besar lainnya. Berikut ini Sahijab rangkum dari beberapa sumber, resep kue bolu pisang panggang enak dan nikmat yang dapat Anda coba untuk camilan bersama keluarga:
Bahan-bahan yang diperlukan: