• Photo :
        • Stroberi,
        Stroberi

      2. Mencegah jerawat. Jerawat, sering kali disebabkan oleh akumulasi sebum yang berlebihan. Hal ini dapat dibersihkan dengan memanfaatkan nutrisi dalam buah ini. Sifat asam stroberi memungkinkannya untuk menghilangkan minyak berlebih di kulit.

      3. Melindungi kulit dari UV. Asam ellagic anti-oksidan yang kuat sangat berguna karena melindungi kulit dari sinar UV yang berbahaya. Sebuah penelitian yang dilakukan oleh para peneliti dari sebuah universitas di Korea menemukan bahwa tikus yang terpapar sinar UV setelah diberi perawatan asam ellagic menunjukkan berkurangnya pembentukan kerutan dibandingkan dengan tikus yang tidak diberi perawatan sebelum paparan.

      4. Mereduksi minyak dalam kulit. Kandungan vitamin C dalam stroberi membuat buah ini dapat digunakan untuk membuat masker wajah yang sangat baik untuk melawan kulit berminyak, serta memberi nutrisi dan merevitalisasi kulit. Stroberi bersifat asam dan ini efektif untuk menghilangkan sebum berlebih pada kulit.

      6. Pencerah kulit. Buah ini sangat efisien untuk menghilangkan noda dan bekas jerawat. Stroberi mengandung ekstrak pencerah kulit serta asam ellagic yang mengurangi bintik-bintik hitam pada kulit. Blender stroberi, dan tempelkan jus stroberi ke bintik-bintik gelap pada kulit Anda menggunakan bola kapas dan bilas sampai bersih sesudahnya.
       

      Berita Terkait :
  • Trending

    Obrolan

Jangan Lewatkan