Banyak orang tua menganggap bahwa semua jenis susu sama. Kata spesialis gizi, ada empat hal yang harus diperhatikan orang tua saat memberikan produk susu kepada anak.
Ahli kesehatan anak, dr I Gusti Ayu Nyoman Partiwi, mengungkap penyebab anak tidak mau makan atau hanya menginginkan satu jenis makanan tertentu saja untuk dimakan.
Salah satu upaya untuk menjaga imunitas adalah dengan mengonsumsi makanan sehat. Salah staunya yaitu mengonsumsi kaldu ikan. Sebab, ikan kaya akan protein.