Home
Update
Beauty
Style
Tips
Hijabtainment
Indeks
Home
Update
Beauty
Style
Tips
Hijabtainment
Indeks
Home
Tips
3 Resep Kue Cubit Sederhana, Tanpa Mixer dan Jadul yang Lezat
Kamis, 14 Juli 2022 | 15:00 WIB
Oleh :
Rizal Maulana
Share :
Photo :
Viva.co.id/Isra Berlian,
Kue Cubit Bobba ala Lumpang Emas
Resep Kue Cubit Jadul
Bahan-bahan:
150 gram tepung terigu serbaguna
2 butir telur ukuran besar
100 gram mentega dilelehkan
100 ml susu cair
100 gram gula pasir
1/4 sendok teh baking powder
1/4 sendok teh vanilla bubuk
1/4 sendok teh baking soda
Garam secukupnya
Meses secukupnya untuk topping
Cara membuatnya:
Campur gula dan telur lalu kocok hingga tercampur rata.
Kemudian masukan tepung terigu, vanilla bubuk, sedikit garam, baking powder dan soda, serta susu cair sedikit demi sedikit hingga tercampur rata.
Lalu tambahkan mentega yang dilelehkan, aduk balik hingga merata.
Panaskan cetakan, lalu olesi tipis-tipis dengan mentega.
Tuangkan adonan kue cubit, dan beri topping.
Kemudian tunggu hingga matang atau setengah matang saja.
Sajikan selagi hangat.
Berita Terkait :
Ini Camilan Memuaskan Rekomendasi Dokter: Bantu Turunkan Berat Badan dan Atasi Ngemil
Sederet Nutrisi untuk Kulit Sehat yang Perlu Diketahui
Sederet Tips Saat Pertama Kali Bertemu Calon Mertua, Jangan Diabaikan
Penyebaran Cacar Monyet yang Perlu Anda Ketahui, Lewat Apa Saja?
Sebelumnya
Selanjutnya
1
2
3
Tampilkan Semua
#Sahijab Tips
#Resep Kue Cubit
#Jajanan Kekinian
#Camilan
Trending
update
Benarkah Insecure Dosa? Begini Kata Habib Jafar
sekitar 1 tahun lalu
update
5 Dosa Ini Bisa Batalkan Pahala Puasa Ramadhan, No 2 Sering Khilaf
sekitar 1 tahun lalu
tips
4 Hal yang Harus Diperhatikan saat Pilih Susu Anak, Begini Kata Ahli Gizi
sekitar 1 tahun lalu
tips
7 Manfaat Lidah Buaya untuk Merawat Rambut dan Cara Mudah Memakainya
sekitar 1 tahun lalu
style
Dilema Fashion Berkelanjutan: Sulitkah Menghentikan Kebiasaan Beli Baju Baru?
sekitar 1 tahun lalu
Obrolan
Jangan Lewatkan
X