Sahijab Tips – Resep sop buntut bening adalah salah satu resep masakan yang cukup banyak dicari oleh ibu rumah tangga. Selain rasanya yang gurih dan nikmat, kuah dari sop buntut ini sangat segar sehingga bisa menggugah selera makan.
Tapi tahukah Anda, jika masakan yang satu ini berasal dari Perancis di abad ke-17. Meskipun ada yang menyebutnya berasal dari Tiongkok dan Korea. Di Indonesia sendiri awal kepopuleran sop buntut ada di sekitar tahun 1970, dan kemudian menjadi salah satu hidangan yang cukup mewah saat itu.
Nah, seperti apa resep sop buntut bening yang bisa Anda buat sendiri di rumah dengan rasa yang gurih juga lembut dagingnya? Berikut Sahijab sajikan di antaranya, yang dikutip dari laman VIVA.co.id.
Baca Juga: Resep Sapi Lada Hitam yang Menggugah Selera Makan
Bahan-bahan: